Konsentrasi

Manajemen Pemasaran

Spesialisasi manajemen pemasaran (marketing) pada prodi Manajemen meliputi semua teknik pemasaran serta analisis untuk memenangkan persaingan baik di pasar lokal maupun di pasar internasional/global.

Manajemen Keuangan

Konsentrasi manajemen keuangan memberikan analisis strategi serta operasi yang berkaitan dengan penggalian dana lokal maupun internasional serta pemanfaatan dana dalam bentuk investasi dalam aktiva yang riil (fisik) maupun aktiva finansial (surat berharga).

Manajemen Sumberdaya Manusia

Pada konsentrasi Sumber Daya Manusia, mahasiswa mempelajari tentang pemanfaatan dorongan kesungguhan bersaing sumber daya manusia di dalam perusahaan maupun di luar perusahaan baik lokal maupun internasional memerlukan analisis yang tajam sehingga pemanfaatannya dapat betul-betul optimal.

Manajemen Operasional

Konsentrasi Manajemen Operasional mempelajari tentang teknis-teknis pengelolaan perusahaan agar efektif dan efisien